Penilaian kinerja dalam melaksanakan proses pembimbingan bagi guru Bimbingan Konseling (BK)/Konselor meliputi kegiatan merencanakan dan melaksanakan pembimbingan, mengevaluasi dan menilai hasil bimbingan, menganalisis hasil evaluasi pembimbingan, dan melaksanakan tindak lanjut hasil pembimbingan.
Berikut panduan singkat untuk memulai Penilaian Kinerja Guru Bimbingan Konseling / Konselor :
- Login PTK sebagai Kepala Sekolah dan masuk pada dasbor PKG. Lihat langkah awalnya disini.
- Pilih bagian PK Guru BK
- klik tombol Mulai Menilai.
- Isi instrumen penilaian sesuai dengan hasil penilaian manual pada lembar instrumen yang Anda bawa. Klik Lanjut untuk meneruskan pengisian Instrumen
- Klik Simpan untuk menyimpan isian Instrumen yang telah Anda lakukan.
- Akan ditampilkan Rekap Hasil Penilaian Kinerja,
- klik CETAK untuk Lembar Persetujaun dan Evaluasi (S22b LAMPIRAN A) serta Lembar Rekap Hasil Penilaian (S22b LAMPIRAN B).
- Status guru yang baru saja Anda nilai telah berubah menjadi Sudah dinilai Kinerjanya (Centang hijau satu).
- Lakukan penilaian kepada guru yang lainnya. Ulangi langkah pertama untuk mulai menilai guru yang lainnya.
- Klik tanda segitiga terbalik untuk Mengelola Penilaian, perhatikan gambar.
- Penilaian Kinerja Guru Mapel/Kelas untuk menilai kinerja Guru Mapel/Kelas
- Penilaian Kinerja Guru Tugas Tambahan untuk menilai Guru dengan Tugas Tambahan
Sumber : http://bantuan.siap-online.com/2014/09/penialain-kinerja-guru-pkg-2014-guru-bk.html
Judul telah infodapodik edit tanpa mengurangi makna.
EmoticonEmoticon